Selasa, 20 Mei 2025

BUKTI PENGELOAAN PENGADUAN JANUARI S/D APRIL 2025

 

Berikut kami sampaikan bukti pengeloaan pengaduan melalui beberapa kanal yang tersedia.

 

1. Bukti pengeloaan pengaduan kotak pengaduan

 

 

 

 2.  Bukti pengeloaan pengaduan medsos

     

 

 

3.  Bukti pengeloaan pengaduan tatap muka langsung

 

 

 

4.  Bukti pengeloaan pengaduan rekap pengaduan


Selasa, 06 Mei 2025

Senin, 05 Mei 2025

Rabu, 02 April 2025

Ruang UGD Baru UPT Puskesmas Tarogong

 




Pada bulan April 2025 dilakukan pemindahan lokasi ruang UGD tepat di samping jalan raya agar memudahkan masyarakat dalam mengakses layanan UGD 24 jam. Gedung ini yang asalnya adalah rumah dinas Kapus sekarang setelah dilakukan rehab dan pembangunan dialih fungsikan menjadi ruang UGD baru. Ruang UGD ini dilengkapi dengan oksigen central dan luas yang cukup memadai daripada di ruang UGD lama dan ruang Isolasi sementara untuk kasus penyakit menular, serta akses yang dekat dengan ruang Farmasi dan pendaftaran.

Sekarang masyarakat bisa menikmati layanan UGD dengan ruangan yang lebih nyaman dan luas. Semoga dengan ruangan UGD baru dapat memberikan layanan pada masyarakat menjadi lebih baik lagi.

Kamis, 13 Maret 2025

Selasa, 11 Februari 2025

Pemasangan Alat Centralisasi Oksigen di UPT Puskesmas Tarogong

 

Pemasangan alat central oksigen di ruangan UGD baru yang sedang dibangun saat ini akan memudahkan petugas dalam memberikan layanan pemberian oksigen pada pasien yang membutuhkan. Untuk sekarang alat central oksigen baru terbatas di ruang UGD, yang nantinya akan dihubungkan dengan ruangan rawat inap ke depannya. Dengan centralisasi oksigen dapat menghemat jumlah penyediaan tabung oksigen sehingga lebih efisien. Dalam pemantauan oleh kepala puskesmas dan bagian sarana serta koordinator ruang UGD, ada kekurangan alarm jika oksigen habis dan nantinya akan ditambah alat sensor oksigen habis berupa buzzer, serta pagar disekitar tabung oksigen agar lebih aman.







Kamis, 16 Januari 2025

Sabtu, 11 Januari 2025

Senin, 06 Januari 2025